FILM YO WIS BEN 2
DOWNLOAD FILM KLIK DI SINI
SINOPSIS FILM YO WIS BEN 2
Tak banyak yang mencoba untuk mengangkat bahasa daerah ke dalam sebuah film. Namun, berbeda untuk film yang dibintangi oleh seorang youtuber asal Malang, Bayu Skak. Bayu yang juga bertindak sebagai co-sutradara ini berani menggarap filmnya yang 90% menggunakan bahasa Jawa bersama sang sutradara Fajar Nugros.
Meski penggunaan bahasa Jawa tergolong segmented, nyatanya membuat Bayu yakin akan antusiasme penikmat film Indonesia untuk mencoba suguhan baru tayangan layar lebar. Lahirlah film YOWIS BEN sebagai bentuk rasa cinta Bayu terhadap bahasa Jawa.
YOWIS BEN bercerita tentang pemeran utama bernama Bayu yang merupakan seorang pelajar SMA di Malang. Bayu yang memiliki ambisi untuk bisa populer di sekolah dan mendapatkan perhatian dari cewek yang disukai bernama Susan, akhirnya ia membentuk sebuah grup band. Bersama tiga orang temannya, lahirlah nama Yowis Ben sebagai nama bandnya yang ia dapatkan secara tidak sengaja saat berlatih musik di sebuah studio.
Melalui Yowis Ben, Bayu berusaha untuk bisa mendapat perhatian dan semakin dekat dengan Susan. Namun sayangnya, Bayu makin nggak fokus sama bandnya saat sudah berhasil dekat dengan cewek yang ia sukai. Mana yang bakal dipilih Bayu, band atau Susan?
Dalam film YOWIS BEN, penonton bakal diajak Bayu untuk menikmati indahnya kota Malang. Beberapa diantaranya adalah Kampung Warna-Warni Jodipan, Kampung Tridi, sampai Alun-Alun Kota Malang. Selain Bayu Skak, Joshua Suherman, Cut Meyriska, dan Brandon Salim juga turut berperan dalam film. Bahkan legenda komedian Jawa Timur yaitu Kartolo dan Sapari pun ikut hadir dalam film yang tayang pada 22 Februari 2018 itu.
Buat yang penasaran, coba yuk tonton trailernya di bawah ini lebih dulu. Nggak perlu khawatir buat kamu yang nggak bisa bahasa Jawa karena ada subtitle bahasa Indonesia kok ;) Tertarik untuk menonton?
loading...
No comments:
Post a Comment